Tuesday, November 5, 2013

Manfaat Tanaman Alpukat

Manfaat Tanaman Alpukat - Alpukat merupakan tumbuhan penghasil buah meja dengan nama sama. Tumbuhan ini berasal dari Meksiko dan Amerika Tengah dan kini banyak dibudidayakan di Amerika Selatan dan Amerika Tengah sebagai tanaman perkebunan monokultur dan sebagai tanaman pekarangan di daerah-daerah tropika lainnya di dunia.

Alpukat yang kita kenal selama ini kebanyakan hanya di dimanfaatkan buahnya saja, baik untuk dibuat jus ataupun untuk dikreasikan menjadi mekanan lain. Namun dibalik itu, ternyata daun dan biji alpukat juga mempunyai khasiat yang tidak kalah jika di bandingkan dengan buah alpukatnya itu sendiri. Untuk lebih jelasnya, silahkan simak penjelasan berikut.

Manfaat dan khasiat daun alpukat
Manfaat dan khasiat daun alpukat antara lain adalah daun alpukat mempunyai khasiat anti bakteri dan dapat melancarkan air seni. Selain itu daun alpukat dapat mengobati penyakit batu ginjal, daun alpukat dapat mengobati sakit perut, sakit pinggang dan hipertensi.

Manfaat Buah Alpukat Untuk Kesehatan
1. Mencegah resiko penyakit strokeKandungan
2. Menangkal radikal bebas
3. Menjaga kesehatan mata
4. Menjaga kesehatan jantung
5. Penyembuh Sakit Maag
6. Mencegah kanker prostat
7. Membantu Turunkan Kolesterol.

Manfaat Biji Alpukat Bagi Kesehatan
1. Dapat digunakan sebagai obat sakit gigi.
2. Sebagai obat sakit maag.
3. Dapat mengobati penyakit kencing manis (diabetes) terutama diabetes melitus.
4. Mampu menghilangkan stress akibat aktivitas yang padat.
5. Sebagai obat sariawan.
6. Mampu menghilangkan rasa nyeri


Semoga Bermanfaat...!!!

0 komentar:

Post a Comment